Alhamdulillah, seluruh rangkaian ibadah Puasa Ramadhan telah kita tuntaskan. Hari ini kita sampai pada 1 Syawal 1439 H, hari yang juga dinanti-nantikan kehadirannya oleh seluruh kaum muslimin setelah sebulan menjalankan Puasa Ramadhan. Sebagaimana tradisi turun temurun yang dilakukan kaum muslimin di negeri ini. Setiap 1 Syawal adalah melakukan ziarah (kunjungan) kepada orang tua, saudara, dan […]